Song Lyric
Langit biru t'lah kelabu
Awan berarak sendu
Bumi bertasbih
Senandung lirih huu..
Gerimis pun membasahi
Sudut-sudut hati
Tumpahkan semua puisi rasa
Dalam nyata
Kubiarkan hujan mengawal rinduku
Padamu yang indah disana
Kuhanyutkan hati menembus cintamu
Dan aku pun merasa
Bahagia
Kubiarkan hujan mengawal rinduku
Padamu yang indah disana
Kuhanyutkan hati menembus cintamu
Dan aku pun mengecap
Bahagia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Jangan jadi silent reader ya, kasih coment, saran or masukan untuk blog ini. Thanks, Arigato, sudah mampir di blog ini...